HILMAN FAJRI AROFAH, 20.04.158.JUMAYAR MARBUNWIWIT WIDIANSYAH2024-09-102024-09-102024-09-10https://repository.poltekesos.ac.id/handle/123456789/906HILMAN FAJRI AROFAH, 20.04.158. Kepedulian Sosial Komunitas Pemuda Penggerak Tasikmalaya (Pager Asik) Terhadap Anak Yatim Piatu di Kota Tasikmalaya. Dibimbing oleh JUMAYAR MARBUN dan WIWIT WIDIANSYAH. Kepedulian sosial merupakan tindakan yang didasari oleh rasa sikap empati sehingga memiliki rasa keingingan untuk membantu orang lain yang membutuhkan. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan kepedulian sosial komunitas Pemuda Penggerak Tasikmalaya (Pager Asik) terhadap anak yatim piatu di Kota Tasikmalaya yang mencakup karakteristik responden, pemahaman, empati, kesadaran, dan kemampuan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode deskriptif. Penentuan responden menggunakan 30 responden dari 120 populasi, menggunakan teknik simple random sampling dimana melakukan pengambilan responden secara acak dari populasi. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner berbentuk googleform dan studi dokumentasi. Skala ukur yang digunakan adalah skala likert, uji validitas menggunakan face validity, dan uji reliabilitas menggunakan alpha cronbach. Hasil penelitian menunjukan bahwa kepedulian sosial Komunitas Pemuda Penggerak Tasikmalaya (Pager Asik) terhadap anak yatim piatu di Kota Tasikmalaya berada pada kategori peduli dari keseluruhan aspek dengan skor aktual 4.149 dari skor ideal 5.760. Namun, jika dianalisis dari aspek -aspek kepedulian sosial aspek pemahaman mendapatkan kategori rendah dengan skor 853, aspek empati mendapatkan kategori tinggi dengan skor 1.107, aspek kesadaran mendapatkan kategori sedang dengan skor 1.064, aspek kemampuan mendapatkan kategori paling tinggi dengan skor 1.125. Peneliti mengusulkan program yaitu untuk meningkatkan pemahaman mengenai permasalahan anak yatim piatu di Kota Tasikmalaya, “Pemuda Peduli Tasik untuk Anak Sejahtera dan Terlindungi (Pelita Hati)”. Kata Kunci: Kepedulian Sosial, Komunitas, Anak Yatim Piatu ABSTRACT HILMAN FAJRI AROFAH, 20.04.158. Social Concern of Tasikmalaya Youth Movement Community (Pager Asik) Towards Orphans in Tasikmalaya City. Supervised by JUMAYAR MARBUN and WIWIT WIDIANSYAH. Social concern is an action driven by empathy, resulting in the desire to help those in need. This research aims to illustrate the social concern of the Tasikmalaya Youth Movement Community (Pager Asik) towards orphans in Tasikmalaya City, covering respondent characteristics, understanding, empathy, awareness, and capability.This study uses a quantitative approach with a descriptive method. Respondent selection involved 30 respondents from a population of 120, using simple random sampling, which randomly selects respondents from the population. Data collection techniques included a Google Forms questionnaire and documentation study. The measurement scale used is the Likert scale, with validity tested using face validity and reliability tested using Cronbach's alpha. The research results indicate that the social concern of the Tasikmalaya Youth Movement Community (Pager Asik) towards orphans in Tasikmalaya City is categorized as concerned in all aspects, with an actual score of 4,149 out of an ideal score of 5,760. However, when analyzed by social concern aspects, the understanding aspect is categorized as low with a score of 853, the empathy aspect is categorized as high with a score of 1,107, the awareness aspect is categorized as medium with a score of 1,064, and the capability aspect is categorized as highest with a score of 1,125. The researcher proposes a program to increase understanding of orphan issues in Tasikmalaya City, called “Youth Care for Tasik for Prosperous and Protected Children (Pelita Hati).” Keywords: Social Concern, Community, OrphansKepedulian SosialKomunitasAnak Yatim PiatuKepedulian Sosial Komunitas Pemuda Penggerak Tasikmalaya (Pager Asik) Terhadap Anak Yatim Piatu di Kota Tasikmalaya.-peksos-Technical Report