Komunikasi Pekerjaan Sosial

dc.contributor.authorTukino
dc.contributor.authorHerry Koswara
dc.contributor.authorNurani Kusnadi
dc.contributor.authorEpi Supiadi
dc.contributor.authorNurjanah
dc.contributor.authorEni Rahayu Ningsih
dc.date.accessioned2023-12-08T12:48:07Z
dc.date.available2023-12-08T12:48:07Z
dc.date.issued2018-11
dc.descriptionManusia tidak dilahirkan dengan kepemilikan keterampilan komunikasi. Keterampilan komunikasi dibangun melalui hubungan dengan orang lain, melalui cara-cara maupun pola-pola hubungan saling merespon yang dibangun sejak kita dilahirkan. Keefektipan komunikasi tergantung dari pola-pola saling merespon diantara komunikator (orang-orang yang berkomunikasi). Keefektipan komunikasi ditentukan oleh bangunan pola hubungan yang telah dikembangkan sebelumnya. Hal ini tidak untuk menyatakan bahwa ketika kita telah memiliki pola komunikasi yang sebelumnya yang menentukan efektif tidaknya komunikasi yang dilakukan, kita tidak dapat mengubahnya. Kita masih dapat mengubah pola komunikasi kita sehingga bisa lebih efektif. Keterampilan komunikasi dibangun dan dikembangkan melalui proses belajar. Dalam kaitan ini, pekerja sosial (maupun calon pekerja sosial) harus lebih memiliki kesadaran tentang bagaimana keterampilan komunikasi dibangun dan dikembangkan, sehingga proses belajar keterampilan komunikasi menjadi disadari.
dc.description.sponsorshipSekolah Tinggi Kesejahteraan Sosial (STKS) Bandung
dc.identifier.urihttps://repository.poltekesos.ac.id/handle/123456789/233
dc.publisherSekolah Tinggi Kesejahteraan Sosial Bandung
dc.titleKomunikasi Pekerjaan Sosial
dc.typeBook

Files

Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
BUKU KOMUNIKASI PEKERJAAN SOSIAL (Repaired).pdf
Size:
992.89 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
No Thumbnail Available
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed to upon submission
Description:

Collections